Penerapan Massage Abdomen dan Minum Air Putih Hangat untuk Mencegah Konstipasi pada Asuhan Keperawatan dengan Kasus Stroke di RSUD Poso

Application of Massage Abdomen and Warm White Drinking Water to Prevent Constipation in Nursing Care with Stroke Case in RSUD Poso

https://doi.org/10.33860/jik.v13i2.119

Authors

  • Nirva Rantesigi Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Palu
  • Agusrianto Agusrianto Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Palu

Keywords:

Stroke, konstipasi, Massage Abdomen, Terapi Minum Air Hangat

Abstract

Tindakan non farmakologis yang dapat mencegah dan mengatasi konstipasi adalah massage abdomen dan terapi minum air hangat 500 cc pada pagi hari. Dengan melakukan massage mampu membantu mendorong pengeluaran feses dan menurunkan ketegangan otot abdomen. Tujuan penelitian ini adalah Penerapan Asuhan keperawatan pada kasus stroke.  Penelitian ini merupakan jenis penelitian Studi kasus dengan menerapkan asuhan keperawatan komprehensif pada pasien. Hasil penelitian didapatkan data pasien belum BAB selama 4 hari, perut terasa penuh, ada keinginan untuk BAB namun sulit untuk keluar, bising usus 6 kali/menit. Tujuan dari asuhan keperawatan yaitu untuk mencegah dan mengatasi konstipasi dari konstipasi sedang menjadi konstipasi ringan. Diagnosa keperawatan konstipasi berhubungan dengan penurunan gastrointestinal. Intervensi keperawatan Manajemen konstipasi/ impikasi. Implementasi keperawatan melakukan massage abdomen dan terapi minum air hangat 500 cc pada pagi hari. Evaluasi setelah 5 kali pemeberian intervensi pasien dapat BAB. Kesimpulan: Penerapan massage abdomen dan terapi minum air hangat 500 cc dapat mencegah dan mengatasi konstipasi pada pasien stroke di RSUD Poso.

References

Word Health Organization. Global Stroke Report 2016. Switzerland: World Helath Organization; 2016.
Kementerian Kesehatan R.I. Riset Kesehatan Dasar 2018. Jakarta: Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan R.I; 2018.
Rumah Sakit Umum Daerah Poso. Laporan Kasus Stroke Tahun 2017. Poso: Rumah Sakit Umum Daerah Poso; 2017.
Rumah Sakit Umum Daerah Poso. Laporan Kasus Stroke Tahun 2018. Poso: Rumah Sakit Umum Daerah Poso; 2018.
Rumah Sakit Umum Daerah Poso. Laporan Sementara Kasus Stroke Januari 2019. Poso: Rumah Sakit Umum Daerah Poso; 2019.
Yueniwati Y. Deteksi Dini Stroke Iskemia dengan Pemeriksaan Ultrasonografi Vaskular dan Variasi Genetika. Malang: Universitas Brawijaya Press; 2014.
Muttaqin A, Sari K. Gangguan Gastrointestinal: Aplikasi Asuhan Keperawatan Medikal Bedah. Jakarta: Salemba Medika; 2011.
Sinclair M. The Use of Abdominal Massage to Treat Chronic Constipation. J Bodyw Mov Ther [Internet]. 2011 Oct [cited 2019 Nov 25];15(4):436–45. Available from: https://linkinghub.elsevier.com/retrieve/pii/S1360859210001063
Lämås K, Lindholm L, Stenlund H, Engström B, Jacobsson C. Effects of Abdominal Massage in Management of Constipation—A Randomized Controlled Trial. Int J Nurs Stud [Internet]. 2009 Jun [cited 2019 Nov 25];46(6):759–67. Available from: https://linkinghub.elsevier.com/retrieve/pii/S0020748909000108
Theresia SIM, Setyani FAR, Estri AK. Pengaruh Massage Abdominal dalam Upaya Pencegahan Konstipasi pada Pasien yang Menjalani Rawat Inap di Rumah Sakit Panti Nugroho Yogyakarta. Sekol Tinggi Ilmu Kesehat Panti Rapih Yogyak [Internet]. 2016;17–34. Available from: http://stikespantirapih.ac.id/download/MANUSKRIP%20BU%20SIWI.pdf
Yasmara D, Irawaty D, Kariasa IM. Water Consumption on The Morning to Constipation of Patient with Immobilization. J Ners [Internet]. 2013;8(1). Available from: https://e-journal.unair.ac.id/JNERS/article/view/3880
Lunding JA, Tefera S, Bayati A, Helge Gilja O, Mattsson H, Hausken T, et al. Pressure-Induced Gastric Accommodation Studied with a New Distension Paradigm. Abnormally Low Accommodation Rate in Patients with Functional Dyspepsia. Scand J Gastroenterol [Internet]. 2006 Jan [cited 2019 Nov 25];41(5):544–52. Available from: http://www.tandfonline.com/doi/full/10.1080/00365520500353723
Ginting D, Waluyo A, Sukmarini L. Mengatasi Konstipasi Pasien Stroke dengan Masase Abdomen dan Minum Air Putih Hangat. J Keperawatan Indones [Internet]. 2015 Mar 27 [cited 2019 Nov 25];18(1):23–30. Available from: http://jki.ui.ac.id/index.php/jki/article/view/394

Downloads

Published

2020-07-05

How to Cite

Rantesigi, N. ., & Agusrianto, A. (2020). Penerapan Massage Abdomen dan Minum Air Putih Hangat untuk Mencegah Konstipasi pada Asuhan Keperawatan dengan Kasus Stroke di RSUD Poso: Application of Massage Abdomen and Warm White Drinking Water to Prevent Constipation in Nursing Care with Stroke Case in RSUD Poso. Poltekita: Jurnal Ilmu Kesehatan, 13(2), 91–95. https://doi.org/10.33860/jik.v13i2.119

Issue

Section

Original Articles

Similar Articles

1 2 3 4 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.